Surabaya – Mengawali libur semester dengan produktivitas, Pramuka Unesa mengadakan Geladian Alam Bebas yang dilaksanakan pada tanggal 14-16 Juli 2023 di WPAP (Welirang Penanggungan Adventure Park) Trawas, Mojokerto. Kegiatan ini merupakan implementasi dari latihan rutin yang ada dalam latihan mingguan, diantaranya yaitu navigasi darat, survival, pionering, mountaineering, dan PPGD (Pertolongan Pertama Gawat Darurat). Dalam Geladian Alam Bebas, peserta diberikan penguatan mengenai basic-basic dari keterampilan kepramukaan.

Pemberangkatan peserta menuju lokasi bumi perkemahan WPAP
Pemberangkatan peserta menuju lokasi bumi perkemahan WPAP
Penancapan pusaka racana pada saat upacara pembukaan sebagai tanda dimulainya kegiatan
Penancapan pusaka racana pada saat upacara pembukaan sebagai tanda dimulainya kegiatan
Penyematan tanda peserta kegiatan Geladian Alam Bebas 2023
Penyematan tanda peserta kegiatan Geladian Alam Bebas 2023
Review materi basic scouting skills
Review materi basic scouting skills
Praktik membuat bivak di alam bebas
Praktik membuat bivak di alam bebas

Kegiatan yang akan dilangsungkan selama tiga hari ini, diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Basic Scouting Skills anggota racana, menguatkan praktik-praktik Basic Scouting Skills di alam terbuka (alam bebas), dan menguatkan motivasi penempuhan SKU anggota racana.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *